Judul Buku : Temperature Rising (Hasrat Membara)
Penulis : Sandra Brown
Halaman : 256
Penerbit : Gramedia Pustaka Utama
Scout Ritland baru saja menyelesaikan pembangunan resort-nya di Pulau Parrish. Selagi menikmati sanjungan yang diberikan kepadanya pada pesta yang diadakan untuknya, dia melihat seorang gadis berbusana putih ketat yang menarik perhatiannya. Meski pernikahannya dengan tunangannya tidak lama lagi, Scout merasa tidak ada salahnya bersantai menikmati daerah itu, termasuk gadis-gadis eksotis di sana.